Sebelum anda membeli atau membuat rumah minimalis 1 lantai, seharusnya anda mempunyai beberapa referensi desain, model maupun contoh gambarnya. Jika anda belum mempunyai referensi yang bagus, saya akan mencoba memberikan beberapa contoh desain rumah minimalis 1 lantai yang bisa sangat berguna untuk anda.
Desain yang akan saya berikan untuk anda adalah desain eksterior rumah minimalis 1 lantai. Konsep minimalis memang solusi yang bagus bagi anda yang menginginkan mempunyai rumah. Rumah minimalis memang terbilang murah daripada model rumah lainnya. Dengan harga yang murah, anda dapat mempunyai rumah minimalis tersebut dan anda tidak lagi hidup di kontrakan.
Hal yang terpenting dari rumah minimalis 1 lantai adalah mempunyai 1 ruang tamu, 2 sampai 3 kamar tidur, 1 dapur, 1 kamar mandi, dan taman minimalis. Taman minimalis bisa anda bangun di dalam rumah dan juga di depan rumah. Untuk membuat taman minimalis, anda bisa melihatnya pada artikel tentang taman rumah minimalis.
Untuk membantu anda dalam menentukan desain yang bagus untuk rumah minimalis 1 lantai, saya akan memberikan contoh desain rumah minimalis 1 lantai yang bisa anda gunakan untuk referensi sebelum membeli atau membuat rumah minimalis tersebut.
Contoh rumah minimalis 1 lantai
Nah, itulah beberapa contoh desain dan model rumah minimalis 1 lantai yang telah saya berikan untuk anda. Semoga anda dapat menemukan desain yang cocok dengan keinginan anda.
0 Response to "rumah minimalis 1 lantai"
Posting Komentar